Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Review realme 11 Pro 5G: Tampil Elegan dengan Desain Kulit
SHARE:

Technologue.id, Jakarta - realme 11 Pro merupakan salah satu smartphone kelas menengah ke atas yang memiliki spesifikasi yang cukup tinggi dengan hadirnya chipset Mediatek Dimensity 7050, RAM 8 GB dan memori internal 256 GB.

Namun tak cuma itu, ia juga memiliki desain yang sedikit berbeda jika dibandingkan dengan smartphone Android sejenis lainnya. Hal ini terlihat dari penggunaan material kulit yang elegan yang digunakan untuk melapisi sisi belakang realme 11 Pro 5G.

Tak cuma dari sisi desain, realme pun melengkapinya dengan lensa kamera 100 MP dan 2 MP pada sisi belakangnya sebagai kamera utamanya. Sedangkan pada sisi depannya ada kamera selfie 16 MP. Apalagi yang membuat realme 11 Pro 5G istimewa? Berikut review realme 11 Pro 5G selengkapnya.

Prev Next Page 1 of 7
SHARE:

Galaxy S25 Bakal Beredar di Pasar Global Mulai Februari 2025?

3 Peningkatan yang Diharapkan Hadir di Apple iPhone SE 4