Contact Information

Alamat: Komplek Rumah Susun Petamburan Blok 1 Lantai Dasar, Tanah Abang - Jakpus 10260

We're Available 24/ 7. Call Now.
Review: Acer Swift 3 SF314-52, Si Tipis yang Menawan dan Kencang
SHARE:

Technologue.id, Jakarta – Selain laptop gaming, industri laptop tipis nan berperforma tinggi memiliki pasar tersendiri, terutama bagi kalangan professional yang memiliki mobilitas tinggi. Salah satu produk yang hadir untuk konsumen tersebut adalah laptop buatan Acer, Swift 3 SF314-52. Dengan desain yang minimalis, Acer mencoba untuk memosisikan Swift 3 SF314-52 sebagai laptop yang tipis, ringan, tetapi memiliki performa yang tinggi. Selain dibalut dengan bodi yang tipis, ia juga dibekali dengan prosesor Intel Core i7-8550U yang disandingkan dengan graphics card Nvidia GeForce MX150. Tak ketinggalan, RAM 8 GB juga disediakan demi mengakomodir pengguna yang membutuhkan komputasi tinggi. Tak cukup sampai situ, Acer juga memanjakan para penggunanya dengan kehadiran SSD berkapasitas 256 GB. Dengan begitu, performa yang dihasilkan oleh prosesor dan graphics card pun bisa lebih maksimal. Fitur apa lagi yang membuatnya menarik? Berikut review selengkapnya.

Prev Next Page 1 of 6
SHARE:

3 Peningkatan yang Diharapkan Hadir di Apple iPhone SE 4

Samsung Pecat Oknum Karyawan yang Bocorkan Gambar Galaxy S25+